Prabowo Diskusi Masa Depan Bangsa Bareng Aktivis 98: Dulu Berseberangan, Sekarang Bersatu Demi Rakyat
Semeton Prabowo – Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto merasa terhormat atas kunjungan sekaligus deklarasi kelompok ‘Masyarakat 08’ yang terdiri dari para mantan aktivis 98. Prabowo menilai hal ini merupakan hari bersejarah. Dimana dahulu pernah saling bersebrangan karena perbedaan tugas dan kewajiban, tetapi kini bersatu demi kepentingan rakyat. “Ini hari bersejarah, dulu saya dan para […]