Bersama SBY, Prabowo Hadiri Peringatan 19 Tahun Tsunami Aceh
Semeton Prabowo – Menteri Pertahanan sekaligus capres nomor urut 2, Prabowo Subianto, berkegiatan bersama Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di Banda Aceh, Aceh, hari ini. Keduanya hadir dalam acara peringatan 19 tahun tsunami Aceh bersama para ulama se-Aceh di Hotel Hermes, Selasa (26/12/2023). Turut hadir Ketua Umum (Ketum) Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan […]
Bersama SBY, Prabowo Hadiri Peringatan 19 Tahun Tsunami Aceh Read More »